Nasional

Soal Capres-Cawapres Terpilih, Presiden Jokowi Tegaskan Hal Ini

×

Soal Capres-Cawapres Terpilih, Presiden Jokowi Tegaskan Hal Ini

Sebarkan artikel ini
Presiden Jokowi
Presiden Jokowi. (Foto: Sekretariat Presiden).

JABARNEWS | BANDUNG – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan bahwa calon presiden dan wakil presiden terpilih harus mempersiapkan diri agar bisa langsung bekerja setelah dilantik.

Baca Juga:  Mengenal Ragam Jenis Bentuk Atap Rumah Dan Fungsinya

Hal itu disampaikan Jokowi menyikapi penetapan calon presiden dan wakil presiden terpilih yakni Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka oleh KPU di Jakarta pada Rabu (24/4/2024).

Baca Juga:  DPRD Jabar Minta Pemprov Segera Perbaiki Infrastruktur Jalan Yang Rusak Pasca Banjir

“Hari ini KPU menetapkan, artinya apa? (Calon) presiden dan wakil presiden terpilih harus mempersiapkan diri,” kata Presiden Jokowi.

“Dengan perencanaan-perencanaan yang sudah dikampanyekan untuk masuk nanti setelah pelantikan langsung kerja,” tambahnya.

Baca Juga:  Presiden Jokowi Ingin Kendaraan Dinas Ganti ke Mobil Listrik, Ini yang Diprioritaskan

Presiden mengatakan seluruh tahapan proses pemilu sudah hampir selesai.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2