Daerah

64 Advokat Turun Tangan Bela Pegi dalam Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon

×

64 Advokat Turun Tangan Bela Pegi dalam Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon

Sebarkan artikel ini
Tersangka Pegi Setiawan saat konferensi pers di Polda Jawa Barat
Pegi Setiawan saat konferensi pers di Polda Jawa Barat. (foto: istimewa)

JABARNEWS │ BANDUNG – Sebanyak 64 advokat telah menyatakan kesediaannya untuk mendampingi Pegi Setiawan alias Perong, tersangka pembunuhan Vina dan Rizky alias Eki di Cirebon.

Perwakilan dari tim kuasa hukum, Muchtar Efendi, menyampaikan bahwa terjadi perubahan signifikan dalam komposisi tim pembela Pegi.

Baca Juga:  Uu Ruzhanul Ulum Sampaikan Motivasi Untuk Kafilah Jabar di MTQ Nasional

“Perubahan ini terjadi karena ada penambahan signifikan dari jumlah penasehat hukum yang akan mendampingi calon klien kami,” ujar Muchtar pada Kamis (30/5).

Baca Juga:  Soal Rencana Vaksin Covid-19 Berbayar di Tahun 2024, Ini Kata Bey Machmudin

Menurut Muchtar, para pengacara yang bergabung untuk membela Pegi datang dari berbagai daerah di Jawa Barat. “Total ada sekitar 64 advokat, dan jumlah ini masih bisa bertambah,” jelasnya.

Baca Juga:  Komjen Pol Rycko Amelza Dahniel Tinjau Vaksinasi Serentak di Purwakarta

Banyaknya advokat yang ingin bergabung, kata Muchtar, menunjukkan adanya kepedulian tinggi terhadap kasus yang melibatkan Pegi.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2