Daerah

Aksi Maling Terekam CCTV di Purwakarta, Waspadai Modusnya!

×

Aksi Maling Terekam CCTV di Purwakarta, Waspadai Modusnya!

Sebarkan artikel ini
Maling di Purwakarta
Tangkapan layar CCTV di Perumahan Bungursari Lakeview saat aksi pencurian terjadi. (Foto: Dok. Warga).

JABARNEWS | PURWAKARTA – Aksi pencurian di Perumahan Bungursari Lakeview, yang berlokasi di Desa/Kecamatan Bungursari, Kabupaten Purwakarta terekam kamera pengintai CCTV yang di pasang pihak perumahan maupun rumah warga.

Dalam peristiwa tersebut dua unit sepeda milik penghuni perumahan tersebut lenyap digondol para pelaku.

Baca Juga:  Tipu Dua Warga Garut, Jaksa Gadungan di Purwakarta Ditangkap

Dilihat dalam sejumlah video rekaman CCTV yang terekam sekitar pukul 04.15 WIB, pada Rabu 31 Januari 2024, dua pelaku yang terlihat masih muda, mondar-mandir mencari target yang akan di curi, keduanya juga memastikan keadaan aman.

Baca Juga:  Bawaslu Purwakarta Minta Para Peserta Pemilu dan Timses Ingat Hal Ini

Di video lain, seorang pelaku masuk ke dalam teras rumah warga dan keluar membawa satu sepeda lipat yang harganya jutaan rupiah, sementara satu pelaku mengawasi.

Baca Juga:  Lilik Ardiansyah Ingatkan Ini untuk Para Kepala Desa di Purwakarta

Setelah berhasil mencuri, keduanya kabur ke belakang perumahan itu, dan kembali mengambil satu unit sepeda di rumah yang berbeda. Namun bukan hanya sepeda, satu pelaku terlibat tangan kanan membawa sepeda dan tangan kiri membawa tangga.

Pages ( 1 of 3 ): 1 23