Daerah

APBD Kabupaten Bogor 2025 Disahkan, Anggaran Capai Rp11,1 Triliun

×

APBD Kabupaten Bogor 2025 Disahkan, Anggaran Capai Rp11,1 Triliun

Sebarkan artikel ini
Pengesahan APBD Kabupaten Bogor 2025
Pengesahan APBD Kabupaten Bogor 2025. (foto: istimewa)

JABARNEWS │ BANDUNG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor bersama DPRD resmi mengesahkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2025 dengan total nilai mencapai Rp11,1 triliun.

Baca Juga:  Ingin Menang Kuis, Jadi Alasan Pengunggah Video Porno Mirip Gisel

Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Sastra Winara, berharap APBD tahun 2025 ini dapat memberikan manfaat besar bagi masyarakat.

“Kesepakatan ini semoga berdampak positif bagi seluruh warga Kabupaten Bogor,” ungkap Sastra dalam rapat paripurna di Gedung DPRD, Cibinong, Sabtu (30/11).

Baca Juga:  25 Sekolah di Kota Bogor Serentak Jalankan Program Makan Bergizi Gratis

Sastra menambahkan bahwa APBD tahun 2025 mengalami peningkatan sekitar Rp800 miliar dibandingkan tahun sebelumnya.

Sastra optimistis kenaikan ini akan semakin memperkuat program-program prioritas daerah. “Kenaikan anggaran ini diharapkan dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya untuk kebutuhan masyarakat,” katanya.

Baca Juga:  Program Asimilasi, Lapas Sukabumi Pulangkan 22 WBP
Pages ( 1 of 2 ): 1 2