Daerah

Belasan Anak Jadi Korban Guru Ngaji Cabul, Polres Purwakarta: Pelaku Masih dalam Pengejaran

×

Belasan Anak Jadi Korban Guru Ngaji Cabul, Polres Purwakarta: Pelaku Masih dalam Pengejaran

Sebarkan artikel ini
Edwar Zulkarnain
Kapolres Purwakarta, AKBP Edwar Zulkarnain didampingi Kasat Reskrim, AKP Muchammad Arwin Bachar. (Foto: Gin/Jabarnews).
Edwar Zulkarnain
Kapolres Purwakarta, AKBP Edwar Zulkarnain didampingi Kasat Reskrim, AKP Muchammad Arwin Bachar. (Foto: Gin/Jabarnews).

Kapolres menyebut, saat ini pihaknya mengerahkan Tim Resmob Satreskrim Polres Purwakarta untuk terus melakukan pengejaran terhadap oknum guru ngaji tersebut.

Edwar menegaskan, pelaku ini guru ngaji bukan pimpinan Pondok Pesantren. Jadi peristiwa ini terjadi bukan di sebuah Pondok Pesantren melain rumah pelaku yang dijadikan tempat belajar mengaji di Desa itu.

Baca Juga:  Eiger Dihujat Warganet, Ini Pengakuan Mengejutkan dari Sang CEO Ronny Lukito

“Untuk pelaku masih kita kejar. Sedangkan untuk penanganan para korban, kami sudah berkoordinasi dengan Dinas Sosial. Jadi saat ini tim trauma healing dari Dinas Sosial Kabupaten Purwakarta sudah memberikan pendamping terhadap para korban,” ungkap Edwar. (Gin)

Baca Juga:  Wanita Asal Simalungun Ditemukan Tewas Setelah Terjatuh ke Danau Toba

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2