Daerah

Bey Machmudin dan Mendag Zulhas Cek Harga di Pasar Tagog Padalarang, Ini Hasilnya

×

Bey Machmudin dan Mendag Zulhas Cek Harga di Pasar Tagog Padalarang, Ini Hasilnya

Sebarkan artikel ini
Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin bersama Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan meninjau harga kebutuhan pokok di Pasar Tagog Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Sabtu (1/6/2024). (Foto: Istimewa).
Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin bersama Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan meninjau harga kebutuhan pokok di Pasar Tagog Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Sabtu (1/6/2024). (Foto: Istimewa).

Harga daging ayam di Pasar Tagog Padalarang yaitu Rp34.000 per kilogram. Sementara telur ayam harganya Rp28.000 per kilogram. Padahal harga normalnya yaitu Rp29 ribu sampai Rp30.000.

“Ayam d isini murah 1 kilogram cuma Rp34.000, telur ayam Rp28.000 itu di bawah harga normal biasanya Rp29.000 sampai Rp30.000,” tutur Zulkifli.

Baca Juga:  Awas, Modus Begal Di Kawali Ciamis Pura-pura Motor Mogok

“Jadi harga-harga di sini sangat bagus bahkan di bawah rata-rata yang sudah kita tentukan,” tambahnya.

Zulkifli mengatakan, kepokmas untuk persediaan hari raya Idul Adha dipastikan melimpah dengan harga terkendali. “Stok Untuk Idul Adha banyak tersedia, harga terkendali, aman,” katanya.

Baca Juga:  Tergabung dalam Grup A Piala AFF 2022 Bersama Thailand, Iwan Bule Ingin Shin Tae-yong Balas Dendam

Setelah peninjauan harga, Zulkifli membagikan beras SPHP kemasan 5 kilogram secara gratis kepada masyarakat. “Itu saya bagikan gratis,” pungkasnya. (Red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2