Daerah

Bey Machmudin: Kapabilitas Kepala OPD dan Dirut BUMD Harus Dipertajam

×

Bey Machmudin: Kapabilitas Kepala OPD dan Dirut BUMD Harus Dipertajam

Sebarkan artikel ini
Bey Machmudin
Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin Menghadiri Capacity Building Jabar Caang "West Java Economic Outlook 2025" dengan narasumber Bapak Muhammad Chatib Basri (Menteri Keuangan Periode 2013-2014) di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Rabu (26/6/2024). (Foto: Adpim Jabar).

JABARNEWS | BANDUNG – Pemdaprov Jabar terus mempertajam kapasitas dan kapabilitas para kepala perangkat daerah serta dirut BUMD agar berbagai program pembangunan terakselerasi dengan lebih cepat.

Peningakatan kompetensi para pimpinan perangkat daerah dan BUMD ini dikemas dalam acara Capacity Building Jabar Caang secara berseri. Kali ini tema yang diangkat “West Java Economic Outlook 2025” dengan menghadirkan Menteri Keuangan RI periode 2013 – 2014 Chatib Basri di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Rabu (26/6/2024).

Baca Juga:  Sebanyak 5.706 Koperasi Desa Siap Dibentuk di Jawa Barat

Penjabat Gubernur Jabar Bey Machmudin mengatakan, capaity building bagi para kepala organisasi perangkat daerah (OPD) dan BUMD bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuan dalam memimpin organisasinya.

Baca Juga:  Bupati Purwakarta Apresiasi Bakti Untuk Negeri BB1%MC West Java Chapter

Dengan menghadirkan pembicara berkompeten dan berpengalaman, Bey berharap setelah capaity bulding ini para pimpinan menularkan pengetahuan baru yang didapat di kantor.

Baca Juga:  Penutupan WJF 2024, Bey Machmudin Gelorakan Semangat Jabar Hattrick Juara Umum PON

“Saya mengharapkan mereka menularkan apa yang diterima kepada teman-teman staf di kantornya,” kata Bey.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2