Daerah

Bikin Merinding! Seorang Warga di Ciamis Diserang Tawon, Begini Kronologinya

×

Bikin Merinding! Seorang Warga di Ciamis Diserang Tawon, Begini Kronologinya

Sebarkan artikel ini
Tawon
Ilustrasi disengat tawon. (Foto: DW News).

Mengetahui tawon engang menyuntikkan senyawa beracun, Omang segera melakukan pertolongan pertama dengan mengompres wajah menggunakan air dingin, serta mencabut sengatan dari kulitnya.

Baca Juga:  Komite Sekolah Minta Oknum Guru SD Ciamis Dalam Video Asusila Dipindahkan

“Saya langsung obati sendiri di rumah. Kompres dan cabut sengatannya,” katanya.

Omang mengimbau warga agar lebih berhati-hati saat masuk ke hutan, apalagi saat musim tawon bersarang.

Baca Juga:  Ratusan Warga Serbu Disnaker Ciamis Bikin Kartu AK1, Ini Penyebabnya

“Koloni tawon itu masih ada di sana. Saya harap masyarakat yang masuk ke hutan waspada dan berhati-hati, supaya tidak mengalami kejadian seperti saya,” pungkasnya. (Red)

Baca Juga:  Nahas! Seorang Peternak di Gunungkidul Tewas Diseruduk Sapi Limousin, Begini Kronologinya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2