Daerah

Imron Pastikan Pelayanan Publik di Cirebon Kembali Normal Usai Libur Lebaran

×

Imron Pastikan Pelayanan Publik di Cirebon Kembali Normal Usai Libur Lebaran

Sebarkan artikel ini
Bupati Cirebon
Bupati Cirebon Imron. (Foto: Cerebon Raya).

Selain meninjau layanan publik, Imron juga memantau harga dan ketersediaan bahan pokok di wilayahnya. Ia mengakui bahwa sejumlah komoditas seperti cabai dan daging sempat mengalami kenaikan harga selama masa Lebaran, namun masih dalam kategori wajar.

Baca Juga:  Mobil Pikap Tiba-tiba Terbakar di Jalur Pantura Subang, Empat Orang Tewas

“Komoditas seperti cabai dan daging memang sempat naik, tapi masih terukur dan stok aman. Tidak ada kelangkaan,” katanya.

Untuk menjaga stabilitas harga dan pasokan, Pemkab Cirebon telah membentuk tim pengendali inflasi daerah. Tim ini bertugas melakukan pemantauan harga dan stok barang pokok di pasar-pasar tradisional.

Baca Juga:  Imron Ajak Seluruh Pihak Sukseskan Pilkades Serentak 2023

“Kami minta laporan cepat jika ada harga naik dan barang tidak tersedia, agar bisa segera ditangani,” tegas Imron. (Red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2