Daerah

Curi Motor Depan Warung, Pria di Simalungun Ditangkap

×

Curi Motor Depan Warung, Pria di Simalungun Ditangkap

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi maling ditangkap. (Foto: pixabay.com)
Ilustrasi maling ditangkap. (Foto: pixabay.com)

“Masih dilakukan pendalaman apakah pelaku terlibat tindak kejahatan lain,” imbuh dia.

Kata dia, pelaku dan barang bukti sudah diamankan di Polsek Balata. Polisi berharap kerjasama masyarakat dalam mengungkap tindak kejahatan pencurian motor yang meresahkan masyarakat.

Baca Juga:  Polres Majalengka Bongkar Sindikat Curanmor Lintas Kabupaten, Enam Pelaku Ditangkap

“Pelaku sudah ditahan dan akan dilakukan proses hukum,” bilangnya.(mad).

Pages ( 2 of 2 ): 1 2