Daerah

Hadiri Wisuda Poltekesos Bandung, Mensos Syaifullah Ungkap Penyebab Masalah Kesejakteraan Sosial

×

Hadiri Wisuda Poltekesos Bandung, Mensos Syaifullah Ungkap Penyebab Masalah Kesejakteraan Sosial

Sebarkan artikel ini
Menteri Sosial (Mensos) Syaifullah Yusuf saat bertemu wartawan usai menghadiri acara wisuda Poltekesos Bandung di Sabuga, Kota Bandung, Rabu (25/9/2024). (Foto: Rian/JabarNews).
Menteri Sosial (Mensos) Syaifullah Yusuf saat bertemu wartawan usai menghadiri acara wisuda Poltekesos Bandung di Sabuga, Kota Bandung, Rabu (25/9/2024). (Foto: Rian/JabarNews).

Tak hanya itu, letak geografi dan kondisi geologi menjadikan Indonesia sebagai salah satu negara yang sangat berpotensi sekaligus rawan bencana alam, seperti; gempa bumi, tsunami, banjir juga menjadi masalah dalam kesejahteraan sosial.

Baca Juga:  Kabupaten Sumedang Jadi Tuan Rumah MTQ ke-27 Tingkat Jabar

Syaifullah mengungkapkan bahwa masalah kesejahteraan sosial lain yang masih harus mendapat perhatian dalam praktik pekerjaan sosial adalah masalah kemiskinan Komunitas Adat Terpencil atau KAT.

“Selain masalah KAT, permasalahan kesejahteraan sosial yang masih menjadi perhatian praktik pekerjaan sosial pada masa yang datang adalah masalah pekerja migran,” ungkapnya.

Baca Juga:  Habis Transaksi, Pengedar Narkoba Tebing Tinggi Ditangkap Polisi

Sementara itu, Plh Asesten Daerah (Asda) 2 Pemerintah Provinsi Jawa Barat Dodo Sehendar menyampaikan bahwa saat ini sedang menghadapi era distrupsi 4.0 yang mana hanpir 75 persen kerja konvensional akan digantikan oleh mesin.

Baca Juga:  Tanggapi Lembaga Filantropi yang Selewengkan Dana Kemanusiaan, Begini Komitmen Pusat Zakat Umat

Oleh karena itu, dia meminta lulusan Politeksos Bandung untuk bersiap dalam menghadapi perkembangan teknologi.

Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3