Daerah

Harga Telur di Pasar Guntur Garut Naik, Pedagang Ungkap Penyebabnya Karena Ini

×

Harga Telur di Pasar Guntur Garut Naik, Pedagang Ungkap Penyebabnya Karena Ini

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi, Telur, (Foto: Istimewa)
Ilustrasi, Telur, (Foto: Istimewa)

“Pertengahan Ramadhan turun lagi, dan biasanya akan naik menjelang Lebaran, seperti tahun kemarin harga eceran telur sampai Rp 26 ribu per kilo,” katanya.

Baca Juga:  Jelang Ramadan, DPRD Jabar Minta Pemerintah Daerah Jaga Stok Kebutuhan Pokok

Sementara itu, Kasubag Pasar Guntur Garut, Yusep Suryaman membenarkan kenaikan harga telur ayam. Namun menurutnya kenaikan ini tidak signifikan yakni hanya Rp 1.000 per kilo.

Baca Juga:  Berzina Pada Bulan Ramadan, Sepasang Selingkuh di Paluta di Usir Warga

“Ya, ada kenaikan harga telur, dan selalu terjadi menjelang Ramadan,” ucapnya,.

“Telur lokal dan telur dari Jawa (luar kota) sama-sama naik Rp 1.000 per kilo untuk harga ecerannya,” tambah Yusep.(Red)

Baca Juga:  Dua Pemuda Asal Tasikmalaya Tewas Usai Pesta Miras Oplosan
Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan