Daerah

Horee.. Atep Optimis Bisa Mengikuti Pilkada

×

Horee.. Atep Optimis Bisa Mengikuti Pilkada

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS | KARIKATUR – Mantan pemain Persib Bandung, Atep bersama seorang pengusaha, A Mulyana, optimis dapat maju di jalur independen di Pilkada Kabupaten Bandung 2020.

Baca Juga:  Bandung Buktikan Sebagai Pabrik Juara di Final Piala Presiden Bulutangkis 2025

Ahmad Mulyana mengklaim sudah mendapatkan 60% syarat dukungan jalur independen. Jalur tersebut dipilih karena belum adanya partai politik yang bisa mengakomodir visi misinya, meski sudah ada beberapa yang menjalin komunikasi.

Baca Juga:  Dadang Supriatna Tambah Anggaran Rp500 Miliar untuk Infrastruktur di Bandung, Perbaikan Jalan di Jadi Prioritas

Atep mengaku maju karena adanya misi pribadi di bidang olah raga, ia menilai harus melakukan perubahan di dalam pemerintahan, tidak hanya mengandalkan status dirinya sebagai mantan pemain Persib Bandung. (Dod)

Baca Juga:  Jam Malam Di Tasikmalaya Kembali ke Semula, Ini Pesan Buat Pelaku Usaha

Tinggalkan Balasan