Daerah

Ini Kronologi Seorang Pemuda di Tasikmalaya Ditemukan Bersimbah Darah, Akhirnya Tewas!

×

Ini Kronologi Seorang Pemuda di Tasikmalaya Ditemukan Bersimbah Darah, Akhirnya Tewas!

Sebarkan artikel ini
penemuan mayat
Ilustrasi penemuan mayat. (Foto: Dok. JabarNews).

JABARNEWS | TASIKMALAYA – Seorang pemuda ditemukan tergeletak bersimbah darah di Jalan Argasari, Kelurahan Argasari, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya pada Jumat (22/12/2023).

Berdasarkan informasi diterima, korban bernama Frian Muhardian (22) warga Pasar Kulon, Kelurahan Cilembang, Kecamatan Cihideung.

Baca Juga:  Dorong Ekonomi Kreatif Kota Bogor, Bima Arya: Perlu Ada Kolaborasi Pengusaha

Saat ditolong warga, korban masih dalam keadaan hidup dengan luka parah pada bagian kepala. Namun pada pukul 15.00 WIB, korban meninggal dunia ketika mendapatkan perawatan medis di IGD RSUD dr Soekardjo, Kota Tasikmalaya.

Baca Juga:  Polisi Tangkap Pelaku Kejahatan Jalanan di Kota Banjar, Catat! Ini Nama Kelompoknya

Selain melakukan olah TKP, pihak kepolisian juga memintai keterangan teman korban bernama Sali, yang menjadi saksi kunci. Sebab saat kejadian, Sali membonceng korban.

Baca Juga:  Polisi Ungkap Kronologi Kelompok Remaja Aniaya Pengendara Motor di Sukabumi

Dikutip JabarNews.com dari harapanrakyat.com, Wakil RT di sekitaran TKP Erwin mengatakan bahwa warga setempat baru mengetahui kejadian tersebut, saat pemotor melapor ada orang tergeletak di tengah jalan.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2