Daerah

Kao Indonesia Chemicals Buka Loker Magang, Buruan Cek Syaratnya Disini!

×

Kao Indonesia Chemicals Buka Loker Magang, Buruan Cek Syaratnya Disini!

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi magang. (Foto: Unsplash.com)

JABARNEWS | KARAWANG – Perusahaan PT. Kao Indonesia Chemicals membuka lowongan magang terbaru Mei 2023 untuk posisi bidang keahlian logistik.

Informasi ini disampaikan oleh Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana di akun Instagram pribadinya @cellicanurrachadiana pada Senin (15/5/2023).

Baca Juga:  Aliansi Masyarakat Sebut Pemkab Cianjur Gagal Tangani Bencana!

Perusahaan ini sedang membutuhkan pegawai magang dengan kriterianya yakni pria dengan usia maksimal 22 tahun.

Kemudian, kriteria pelamar magang minimal lulusan SMA/MA/SMK jurusan IPA, Kimia Industri dan Administrasi Perkantoran.

Baca Juga:  Festival Angklung 2023, 1 Tahun Deklarasi Bandung Sebagai Kota Angklung

Lalu dengan nilai rata-rata rapor 8,0, dan tidak buta warna, sehat jasmani, dan rohani. Pelamar juga wajib memiliki pengetahuan dasar tentang komputer dan dapat mengoperasikan komputer.

Baca Juga:  Begal Motor Sasar Pelajar SMA di Subang, Tiga Jam Kemudian Pelaku Diringkus Polisi
Pages ( 1 of 2 ): 1 2