Daerah

Laporan BMKG Soal Kerusakan Akibat Gempa 4,6 SR di Tasikmalaya

×

Laporan BMKG Soal Kerusakan Akibat Gempa 4,6 SR di Tasikmalaya

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi gempa bumi (foto: istimewa)
Ilustrasi gempa bumi (foto: istimewa)

Seperti diketahui, laporan BMKG menyebutkan bahwa episenter gempa terletak pada koordinat 8,1 LS dan 107,5 BT, atau berlokasi di laut sekitar 106 kilometer arah barat daya dari Kabupaten Tasikmalaya.

Baca Juga:  Siap-Siap! Bogor Half Marathon Kembali Digelar, Catat Tanggalnya

Wilayah yang merasakan guncangan gempa ini antara lain Banjaran, Cijulang, Pameungpeuk, Cikelet, Cidaun, Ciamis, Pangandaran, serta wilayah Kertasari dan Pangalengan di Kabupaten Bandung.

Baca Juga:  Polda Jabar Kembali Periksa Suami Korban Pembunuhan Sadis di Subang, Ada Bukti Baru?

Meskipun terasa dalam rumah, getaran yang dirasakan oleh masyarakat seakan-akan hanya seperti ada truk berlalu. (red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2