Daerah

Pasar TU Kota Bogor Terbakar, Pemadam Kebakaran Akui Sulit Dapatkan Sumber Air

×

Pasar TU Kota Bogor Terbakar, Pemadam Kebakaran Akui Sulit Dapatkan Sumber Air

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi kebakaran kios pasar gedebage
Ilustrasi kebakaran. (foto: istimewa)
Ilustrasi kebakaran kios pasar gedebage
Ilustrasi kebakaran. (foto: istimewa)

Api kemudian merambat melalui kertas dan membakar terpal-terpal di warung, menyebabkan kebakaran besar yang menghabiskan dua blok.

Sementara itu Komandan Sektor Pemadam Kebakaran Yasmin, M. Roy menyatakan bahwa pemadaman sempat mengalami kendala karena sulitnya mendapatkan sumber air di sekitar lokasi kejadian.

Baca Juga:  Sabu Siap Edar Seberat 1 Kilogram Diamankan BNNP Jabar di Bogor

“Kita kesulitan air karena sumber air di sini susah ditemukan. Akhirnya, kita harus mencari sumber air di luar lokasi pasar,” jelas Roy.

Baca Juga:  Kronologi Pria di Bogor Pura-pura Mati usai Terlilit Utang Rp1,5 Miliar

Untuk mempercepat penanganan, tim pemadam fokus pada lokalisasi api di area yang belum terbakar agar api tidak merambat lebih jauh.

Baca Juga:  Waspada, Sejumlah Wilayah Berpotensi Banjir Februari-Maret 2020

“Diperkirakan luas area yang terbakar lebih dari 1.000 meter persegi. Sebagian kondisi masih dapat diselamatkan,” tambahnya. (red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2