Daerah

Pekerja Tambang Unjuk Rasa di DPRD Subang, Protes Penutupan Galian C Usai Diprotes Dedi Mulyadi

×

Pekerja Tambang Unjuk Rasa di DPRD Subang, Protes Penutupan Galian C Usai Diprotes Dedi Mulyadi

Sebarkan artikel ini
Buruh Tambang
Sejumlah pekerja tambang melakukan unjuk rasa di depan gedung DPRD Subang. (foto: istimewa)
Buruh Tambang
Sejumlah pekerja tambang melakukan unjuk rasa di depan gedung DPRD Subang. (foto: istimewa)

Dalam aksi tersebut, perwakilan demonstran diterima untuk beraudiensi dengan Ketua DPRD Subang. Mereka meminta DPRD untuk memediasi agar tambang yang memiliki izin resmi dapat kembali beroperasi.

Baca Juga:  Bikers Brotherhood 1% MC Northern Chapter Terbentuk, Siap Panaskan Mesin Persaudaraan Bikers di Wilayah Ini

“Aparat penegak hukum harus memberikan penjelasan. Mengapa tambang yang berizin pun ikut ditutup hanya karena video viral Dedi Mulyadi?” tanya Andi saat audiensi berlangsung.

Baca Juga:  VIDEO: Pernyataan Dedi Mulyadi Soal Isu Dirinya Maju di Pilgub Jabar 2024

Aksi ini menjadi sorotan karena menyentuh isu ekonomi rakyat kecil yang terdampak oleh kebijakan mendadak, sekaligus membuka ruang diskusi terkait regulasi pertambangan di Subang. (red)

Baca Juga:  Ingatkan PKD, Panwascam Pagaden Tegaskan Pentingnya Pengawasan Logistik Pemilu 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 3 of 3 ): 12 3