Daerah

Polres Karawang Amankan Jalur Mudik Lebaran di Titik Pasar Tumpah

×

Polres Karawang Amankan Jalur Mudik Lebaran di Titik Pasar Tumpah

Sebarkan artikel ini
Polres Karawang Dalam Rangka Ops Ketupat Lodaya 2022. (Foto: Humas Polda Jabar).
Polres Karawang Dalam Rangka Ops Ketupat Lodaya 2022. (Foto: Humas Polda Jabar).

Begitu pula di jalur alternatif atau jalur khusus pemudik bersepeda motor ada pasar tumpah, di antaranya tersebar di wilayah Telagasari, Wadas, dan Gempol-Cilamaya, ujarnya.

Baca Juga:  Cegah Hoaks Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Dorong Dinas se-Jabar Antisipasi Penyebaran Informasi Bohong

Aldi menjelaskan bahwa hal tersebut akan menjadi perhatian sehingga pihaknya akan menurunkan personel di daerah rawan macet tersebut.

Dia meminta saat arus mudik Lebaran 2022, warga setempat untuk berhati-hati dalam menjalankan aktivitas di pasar tumpah karena rawan macet dan menjadi salah satu titik rawan kecelakaan di jalur mudik wilayah Karawang. (Red)

Baca Juga:  Pesinetron Rebecca Tamara Minta Maaf Atas Shooting di Lokasi Pengungsian Erupsi Semeru
Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan