Daerah

Polres Tasikmalaya Tangkap Seorang Ayah Diduga Cabuli Anak Kandung Sejak Februari 2025

×

Polres Tasikmalaya Tangkap Seorang Ayah Diduga Cabuli Anak Kandung Sejak Februari 2025

Sebarkan artikel ini
Pencabulan Anak
Ilustrasi pencabulan anak. (Foto: Detik.com).

Tim dari Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Tasikmalaya langsung membawa pelaku ke markas untuk dilakukan pemeriksaan mendalam. Sementara itu, korban saat ini dalam pendampingan lembaga perlindungan anak, termasuk dari KPAID Tasikmalaya dan Unit PPA Pemkab Tasikmalaya.

Baca Juga:  Heboh Soal Pemalsuan Dokumen Pemohon Paspor, Begini Penjelasan Kantor Imigrasi Bogor

“Korbannya dalam pendampingan lembaga anak,” jelas Ridwan.

Sementara itu, Kanit PPA Polres Tasikmalaya, Aiptu Josner Ali, menuturkan bahwa korban telah menjalani proses visum et repertum di RSUD KHZ Mustofa Tasikmalaya sebagai bagian dari alat bukti penyelidikan.

Baca Juga:  Ini Informasi Terbaru Kasus Gadis Remaja Tewas Bersimbah Darah di Culamega Tasikmalaya

“Kami sudah membawa korban untuk visum, dan sedang mendalami fakta dari keterangan saksi maupun hasil visum,” kata Josner.

Saat ini, proses penyidikan masih terus berlanjut untuk memastikan kronologi lengkap dan memastikan pertanggungjawaban hukum terhadap pelaku. Pihak kepolisian juga mengimbau masyarakat untuk terus waspada dan segera melapor jika mengetahui adanya tindakan kekerasan atau pelecehan terhadap anak. (Red)

Baca Juga:  Pangdam III Siliwangi Diangkat Sebagai Anggota Kehormatan Harley Club Bandung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2