Daerah

Ratusan Anggota Polda Jabar Lakukan Pelanggaran, Kebanyakan Tersandung Kasus Narkoba

×

Ratusan Anggota Polda Jabar Lakukan Pelanggaran, Kebanyakan Tersandung Kasus Narkoba

Sebarkan artikel ini
Kapolda Jabar Irjen Pol Suntana saat rilis akhir tahun, di Aula Ditlantas Polda Jabar, Bandung Rabu (29/12/2021). (Foto: Istimewa).
Kapolda Jabar Irjen Pol Suntana saat rilis akhir tahun, di Aula Ditlantas Polda Jabar, Bandung Rabu (29/12/2021). (Foto: Istimewa).

Di sisi lain bila ada anggota yang menoreh prestasi, patut diberikan pujian dan penghargaan.

“Kami mengajukan anggota Polda yang berprestasi dan bekerja melebihi kapasitasnya ke Mabes Polri,” tuturnya.

Baca Juga:  Wow! di Kota Bandung Bakal Ada Gerai Akad Nikah, Cek Waktu dan Lokasinya Disini

“Semisal pengungkap kasus perampokan maybank, apakah mereka akan disekolahkan atau bagaimana, tergantung dewan di Mabes Polri,” tandasnya. (Red)

Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan