Daerah

Ribuan Pencari Kerja Serbu Job Fair 2024 di Purwakarta

×

Ribuan Pencari Kerja Serbu Job Fair 2024 di Purwakarta

Sebarkan artikel ini
Job Fair
Ilustrasi job fair. (Foto: Dok. JabarNews).
Job Fair
Pelaksanaan Job Fair 2024 di Alun-alun Purwakarta atau Taman Pasanggrahan Padjajaran. (Foto: Gin/JabarNews).

Benni menegaskan, Pemkab Purwakarta mempunyai keinginan yang sangat besar agar tenaga kerja lokal memiliki kesempatan menjadi SDM yang lebih maju, memiliki daya saing yang tinggi agar hidup lebih baik dan lebih sejahtera, tidak terjadi kesenjangan ekonomi tidak terjadi kecemburuan sosial apalagi tertutupnya kesempatan kerja.

Baca Juga:  Bupati Bandung: Saya tidak Mau Dengar Ada Kades Menjual Aset Desa

Di sisi yang lain pemerintah daerah juga ingin untuk mempertahankan bahkan ingin meningkatkan iklim investasi dan mengembangkan industri-industri oleh berbagai perusahaan dan unit usaha yang telah beroperasi di Purwakarta.

Baca Juga:  Cegah Pungli PPDB, Satgas Saber Pungli UPP Purwakarta lakukan Ini

“Sekaligus pada kesempatan yang sama, kami ingin membuka pintu yang seluas-luasnya untuk masuknya investasi investasi yang baru di Kabupaten Purwakarta,” tegasnya.

Dalam kesempatan itu, Benni juga meminta pihak Satpol PP dan Dishub Purwakarta untuk membantu pelaksanaan Job Fair ini bisa berjalan lancar dan tertib.

Baca Juga:  Modus Baru Kasus Pencurian Motor di Purwakarta: Pancing Korban dengan Gadis Belia

Kepada masyarakat yang ada di sekitar Alun-alun, Benni juga berharap bisa menciptakan kenyamanan bagi para pencari kerja yang datang ke lokasi Job Fair.

Pages ( 3 of 5 ): 12 3 45