Viral Pengantin Pria Bawa Rombongan 3.000 Orang, Ridwan Kamil Beri Komentar Kocak

Karikatur Gubernur Jabar Ridwan Kamil. (Foto: Dodi/JabarNews).

JABARNEWS | BANDUNG – Media sosial TikTok saat ini dihebohkan dengan viralnya tayangan video berisi rombongan pengantin pria dalam jumlah sangat banyak, yakni 3000 orang.

Baca Juga:  Uu Ruzhanul Ulum Menilai Digitalisasi Zakat Perlu Dilakukan, Ini Tujuannya

Tayangan tersebut menjadi sorotan publik dari mulai para netizen hingga orang nomor satu di Jawa Barat Ridwan Kamil, yang ikut mengomentarinya.

Baca Juga:  AHY dan Ridwan Kamil Tersingkir dari Bursa Cawapres Ganjar, Tersisa 4 Nama Ini

Melalui akun Instagram @ridwankamil, Gubernur Jabar Ridwan Kamil kembali mengunggah video viral tersebut dengan disertai keterangan yang mengundang tawa netizen.

“Indahnya prosesi menikah,

Baca Juga:  Catat! Aep Syaepuloh Janji Prioritaskan Pembangunan di Daerah TPA Jalupang Karawang

CPW: Pas prosesi akad nikah, kira-kira berapa banyak keluarga yang mau datang?

CPP: Dikitlah neng, paling keluarga ini, suguhan secukupnya aja.