Warga di Lumbung Ciamis Resah, Macan Tutul Masuk ke Pemukiman Penduduk

Ilustrasi Macan tutul atau macan kumbang. (Foto: Istimewa/Internet).

Terpisah, Kepala Desa Cikupa Endi mengatakan, pihaknya belum menerima laporan terkait adanya macan tutul dari Gunung Sawah yang kembali masuk ke wilayah pemukiman penduduk.

Baca Juga:  Warga Miskin di Serdang Bedagai Tidak Dapat bantuan Sembako Ini Penjelaskan Kadis Sosial

“Meski begitu, kami mengimbau masyarakat untuk tetap waspada saat melakukan aktivitas di sekitar wilayah hutan. Karena khawatir macan tutul itu masih berada sekitar hutan,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Herdiat Sunarya akan Perbaiki Jalan Cidolog-Jelegong Ciamis Tahun 2022, Ini Katanya