Nasional

Anies Baswedan Janji Langsung Bereskan Masalah Pangan Jika Terpilih Jadi Presiden

×

Anies Baswedan Janji Langsung Bereskan Masalah Pangan Jika Terpilih Jadi Presiden

Sebarkan artikel ini
Anies Baswedan
Anies Baswedan. (Foto: Twitter/@aniesbaswedan).
Anies Baswedan
Calon presiden (Capres) Anies Baswedan. (Foto: Twitter/@aniesbaswedan).

“Selain itu, kita juga akan memakmurkan petani melalui contract farming, supaya jelas siapa beli produk petani ketika mereka panen,” sambungnya.

Baca Juga:  Catat! Ini Daftar 40 Kota yang Dijanjikan AMIN Dibangun Setara Jakarta

Anies berharap agar perubahan bisa terwujud sehingga adil dan makmur bisa dirasakan untuk semua masyarakat.

“Semoga kita bisa mewujudkan perubahan ini, sehingga Indonesia adil makmur untuk semua dapat dirasakan seluruh lapisan masyarakat Indonesia,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Efek Dedi Mulyadi Gabung Gerindra, Netizen Gaungkan Prabowo Subianto Jadi Presiden 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2