Nasional

Google Doodle Hari Ini, Mangkuk Ayam Jago dan Sejarah Tionghoa

×

Google Doodle Hari Ini, Mangkuk Ayam Jago dan Sejarah Tionghoa

Sebarkan artikel ini
Tangkap layar-Google Doodle Mangkuk Ayam Jago. (Foto: Google).

JABARNEWS | BANDUNG – Google doodle hari ini Senin (12/9/2022), menampilkan Mangkuk Ayam Jago atau Rooster Bowl.

Hal tersebut menjadi keunikan, karena biasanya Google doodle sosok tokoh. Kali ini, hanya hanya mangkuk bergambar ayam jago.

Baca Juga:  Musda P3AU DKI Jakarta, Salahuddin Rafi: Menjadi Pemersatu Pemuda NKRI

Seperti diketahui, Mangkuk Ayam Jago sangat populer di Indonesia dan kerap dijumpai di warung mie dan bakso.

Namun, tahukah kalian, dibalik Mangkuk Ayam Jago ada sejarah panjang yang mengiringi perjalanannya.

Baca Juga:  Google Doodle Hari Ini Munculkan Robin Hood Indonesia, Siapakah Dia?

Mangkuk Ayam Jago bermula di Tiongkok sepanjang seratus tahun lalu oleh masyarakat Hakka di Provinsi Guangdong. Pada masa lalu, Mangkuk Ayam Jago adalah mangkuk putih biasa tanpa gambar apapun.

Baca Juga:  Krisis Kesehatan, PZU Bantu Pengungsi di Suriah dan Yordania
Pages ( 1 of 4 ): 1 234

Tinggalkan Balasan