Nasional

Hari Pahlawan, Presiden Joko Widodo Ziarah Di Taman Makam Pahlawan Cikutra Bandung

×

Hari Pahlawan, Presiden Joko Widodo Ziarah Di Taman Makam Pahlawan Cikutra Bandung

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS | BANDUNG – Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, menjadi Inspektur upacara peringatan Hari Pahlawan, di Taman Makam Pahlawan (TMP) Cikutra Bandung, Sabtu (10/11/2018).

Usai upacara, Presiden didampingi Menteri Kabinet Bekerja, Panglima TNI, Kapolri, Kasad, Kasal, dan Kasau melakukan penaburan bunga di makam para pahlawan, di TMP Cikutra.

Baca Juga:  Tiga Obat Herbal Ini Ternyata Bisa Mengatasi Penyakit Herpes

Selanjutnya para peziarah melanjutkan berdoa di makam para pahlawan.

Hadir juga pada kegiatan ini Pangdam III/Siliwangi, Kapolda Jabar, Gubernur Jabar, Forkopimda, satuan jajaran TNI dan Polri, serta PNS yang berada di wilayah Bandung.

Baca Juga:  Lima Juta Pemakai Narkoba Ada Di Indonesia

Pada kesempatan tersebut, Jokowi mengajak seluruh peserta yang hadir untuk mendoakan para pahlawan atas jasa dan pengorbanan para pahlawan kesuma bangsa. (Mil)

Baca Juga:  Jadi Paling Berpengalaman, Ini Kiprah Witan Sulaeman di Ajang SEA Games

Jabarnews | Berita Jawa Barat

 

Tinggalkan Balasan