Nasional

Kepulan Asap Terlihat di Gedung Mall Festival Citylink Bandung

×

Kepulan Asap Terlihat di Gedung Mall Festival Citylink Bandung

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS I BANDUNG – Kepulan asap terlihat di gedung Mall Festival Citylink Bandung di jalan peta Kota Bandung, Rabu pagi (27/03/2019), sempat membuat panik warga sekitar

Menurut Petugas Penanggulangan Bencana Kota Bandung, Carmana bahwa asap tersebut bukan berasal dari peristiwa kebakaran.

Baca Juga:  Kembali Berlatih, Persib Mulai Koreksi Kesalahan di Laga Uji Coba

Asap tersebut adalah simulasi bencana kebakaran dan evakuasi yang dilakukan DPB yang bekerjasama dengan Mall Citylink.

“Bukan, itu bukan kebakaran melainkan simulasi oleh petugas kebakaran yang bekerjasama dengan pihak citylink,” kata Carmana.

Baca Juga:  Monitoring Sampah Ilegal, Pemkab Bekasi Lakukan Ini

Ia pun menambahkan bahwa kegiatan penanggulangan bencana ini adalah kegiatan rutin Diskar PB Kota Bandung.

“Ini sudah rutin dilaksanakan,” ucapnya.

Baca Juga:  PDIP Sambut Hangat Ridwan Kamil Jika Ingin Jadi Cawapres Ganjar Pranowo

Dalam simulasi tersebut menurunkan mobil pemadam kebakaran beserta alat simulasi dalam praktek penanggulangan bencana. (San)

Jabar News | Berita Jawa Barat

Tinggalkan Balasan