Nasional

Rekapitulasi Pilkada 2024 Dimulai, KPU Pastikan Proses Berjalan Lancar

×

Rekapitulasi Pilkada 2024 Dimulai, KPU Pastikan Proses Berjalan Lancar

Sebarkan artikel ini
Mochammad Afifuddin
Ketua KPU Mochammad Afifuddin. (Foto: CNN).
Mochammad Afifuddin
Ketua KPU Mochammad Afifuddin. (Foto: CNN).

Dia mengungkapkan bahwa saat ini pihaknya sedang memastikan partisipasi pemilih pada Pilkada 2024, dan menunggu rekapitulasi resmi dari tingkat kecamatan hingga provinsi.
​​​​​​​
Pada saat ini tahapan Pilkada 2024 yang sedang berlangsung adalah rekapitulasi hasil penghitungan secara berjenjang.

Baca Juga:  Apes! Dedi Mulyadi Dimarahi Wanita Habis-habisan, Tak Terima Mertuanya Diajak Ngobrol

Rekapitulasi secara berjenjang di tingkat kecamatan oleh Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dimulai pada 28 November-3 Desember 2024.

Selanjutnya, tingkat kabupaten/kota dimulai pada 29 November-6 Desember 2024. Kemudian, tingkat provinsi dimulai pada 30 November-9 Desember 2024. (Red)

Baca Juga:  KPU Purwakarta Bakal Gelar Dua Kali Debat Publik pada Pilkada 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2