Tujuh Transportasi Yang Bisa Kalian Gunakan Untuk Berwisata

JABARNEWS | BANDUNG – Berwisata merupakan salah satu cara untuk menghilangkan rasa bosan dan penat ketika bekerja. Di Indonesia sendiri banyak destinasi wisata yang bisa kalian kunjungi ketika ingin berlibur.

Selain itu, Berbagai jenis Transportasi bisa kalian gunakan untuk berlibur ke berbagai tempat wisata. Oleh karena itu, dilansir dari banyak sumber kami berhasil merangkum beberapa transportasi yang bisa kalian gunakan untuk berlibur ke tempat wisata di Jawa Barat.

Pertama. Bus – Sebagai salah satu Provinsi yang cukup terkenal Jawa Barat memiliki beberapa transportasi umum untuk digunakan ke beberapa tempat wisata Seperti Bus. Berbagai nama bus bisa kalian gunakan Untuk mengantar anda ke beberapa tempat wisata.

Baca Juga:  Cellica Nurrachadiana dan Jajaran Partai Demokrat Karawang Nyatakan Setia Pada AHY

Kedua. Travel – Travel Merupakan salah satu jawa Transportasi yang bisa kalian gunakan ke beberapa tempat wisata yang ada di Jawa Barat. Untuk menggunakan Jasa Travel biasanya kalian bisa memesan tiketnya terlebih dahulu dan menentukan tujuan yang ini kalian kunjungi.

Ketiga. Taksi Online – Seiring berkembanganya jaman. Saat ini, jasa transportasi online di Indonesia sudah banyak Bermunculan. Seperti contohnya Taksi Online, Dengan menggunakan taksi online kalian bisa berkunjung ke tempat-tempat wisata yang kalian inginkan.

Baca Juga:  Jokowi Canangkan Pemangkasan Eselon di Kementrian

Keempat. Angkutan Umum (Angkot) – Angkot merupakan salah satu transportasi yang sering kita temukan di setiap jalan. Dengan menggunakan Transportasi satu ini kalian bisa berkunjung ke beberapa tempat wisata yang sejalur dengan angkot yang kalian naiki.

Kelima. Kendaraan Pribadi – Berbeda dengan keempat transportasi lainnya. Kendaraan pribadi cenderung lebih banyak digunakan untuk berwisata atau sekedar jalan jalan. Hal itu terjadi karena mobil pribadi dirasa lebih fleksibel dan leluasa bila dibandingkan menggunakan kendaraan umum atau jasa transportasi lainnya.

Baca Juga:  Suhu Udara di Bandung Raya Lebih Dingin, Ini Penjelasan BMKG

Keenam. Pesawat Terbang – Walau memiliki biaya yang cukup mahal, Pesawat terbang juga merupakan alat transportasi yang bisa digunakan untuk berlibur ke beberapa pulau bahkan ke berbagai negara di belahan dunia.

Ketujuh. Kapal Laut – Memiliki jangkauan yang luas seperti Pesawat Terbang, Kapal laut juga bisa kalian gunakan untuk berlibur. Namun, Biasanya kapal laut memiliki jarak tempuh yang lebih lama jika dibandingkan kita menggunakan transportasi Pesawat Terbang. (Mal)