Black Campaign, Cara Tidak Sehat Dalam Berkampanye

JABARNEWS | BEREDARNYA poster calon presiden Joko Widodo beratribut seorang raja di Banyumas, mengisyaratkan bahwa Joko Widodo berkehidupan layaknya raja yang senantiasa dimuliakan, membuat geram partai berwarna merah pengusung calon presiden nomor urut satu ini, yang nama partainya dicatut dalam tampilan poster tersebut. Pasalnya PDIP mengaku tidak pernah mengeluarkan alat peraga kampanye dengan model tersebut.

Baca Juga:  Ramalan Zodiak Libra, Scorpio dan Virgo hari ini: Jika Dilakukan Dengan Serius, Anda Bisa Melihat Peluang Baru

Bagi netizen mungkin hal-hal seperti meme atau gambar-gambar seperti itu tidak aneh lagi, rekayasa digital akan merubah sesuatu tampak seperti aslinya.

Baca Juga:  Ramalan Zodiak 10 Juli 2022: Cancer, Leo dan Virgo

Bawaslu hendaknya lebih aktif lagi menanggapi atau menindak berbagai kampanye hitam yang beredar di masyarakat. Sudah saatnya bangsa kita bisa berdemokrasi secara sehat.(*)

Baca Juga:  Agar Tidak Salah Paham, Begini Cara Komunikasi Efektif Dengan Pasangan

Jabarnews | Berita Jawa Barat