Daerah

Ridwan Kamil Sebut 50-70 Persen Penghuni Lapas di Jabar Berasal dari Kasus Narkoba

×

Ridwan Kamil Sebut 50-70 Persen Penghuni Lapas di Jabar Berasal dari Kasus Narkoba

Sebarkan artikel ini
Gubernur Jabar Ridwan Kamil. (Foto: Biro Adpim Jabar).

JABARNEWS | BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyebutkan bahwa sejumlah lembaga pemasyarakatan di Jabar telah melebihi kapasitas.

Ridwan Kamil mengatakan bahwa 50-70 persen penghuni lapas tersebut merupakan kasus narkoba.

Baca Juga:  Guru SMP di Bandung Cabuli Siswinya dalam Masjid Sekolah, Polisi Ungkap Hal Ini

“Setelah melihat profilnya, menurut saya mereka perlu direhabilitasi,” kata Ridwan Kamil di Kabupaten Bandung, Jumat (1/7/2022).

Kekhawatiran juga muncul karena sepertiga pengguna narkoba adalah pelajar dan mahasiswa yang masih berusia produktif.

Baca Juga:  Presiden Jokowi Pastikan Buka Kongres XXV PWI 2023 di Bandung

Oleh karena itu dengan hadirnya Balai Rehabilitasi Napza Adhyaksa di Cimaung, Kabupaten Bandung, bisa menjadi sarana pemulihan yang tepat bagi ketergantungan narkoba.

Baca Juga:  Belasan Ribu Jiwa dari 14 Kecamatan di Garut Terdampak Bencana Banjir dan Longsor
Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan