Nasional

Hadapi Mertua Mendiang Vanessa Angel, Tiara Marleen Dibantu Pengacara Kondang Hotman Paris

×

Hadapi Mertua Mendiang Vanessa Angel, Tiara Marleen Dibantu Pengacara Kondang Hotman Paris

Sebarkan artikel ini
Karikatur Hotman Paris Hutapea dan Tiara Marleen, (Foto: Dodi/Jabarneews)

JABARNEWS | BANDUNG – Penyanyi dangdut jebolan ajang pencarian bakat, Tiara Marleen. Saat ini tengah dihadapkan dalam kasus dugaan pencemaran nama baik, yang dilaporkan mertua mendiang Vanessa Angel, H Faisal.

Perselisihan antara H Faisal dan Tiara Marleen terus berlanjut memanas, walaupun keduanya pernah dipertemukan di Polres Depok Jawa Barat untuk upaya damai.

Baca Juga:  Jangan Keliru Ya Bunda, Saat Anak Demam Sebaiknya Gunakan Air Ini

Sang mertua Vanessa Angel bersikukuh melanjutkan perkara pencemaran nama baik melalui proses hukum, menurut H Faisal Tiara Marlen secara terang-terangan mencemarkan nama baik dengan menuding Vannesa hamil di luar nikah.

Baca Juga:  Oknum Pengacara di Serdang Bedagai Dilaporkan ke Dewan Kehormatan PERADI

Dilansir pikiran-rakyat.com. Melalui kuasa hukum H Faisal, Sandi Arifin. Menjelaskan bahwa pihak keluarga H Faisal telah setuju dengan langkah melanjutkan proses hukum atas kasus tersebut.

Baca Juga:  Persediaan Elpiji Di Kota Depok Cukup Hingga Idul Fitri

Tak gentar dengan tantangan tersebut, Tiara Marleen pun akhirnya menggandeng pengacara kondang Hotman Paris Hutapea untuk dapat membantunya menghadapi laporan Haji Faisal.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan