Wow! Tiga Kecamatan di Cianjur dapat Suntikan Dana LPSE, Totalnya Puluhan Miliar

Mahasiswa tergabung GMNI Cianjur saat audensi di Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang Provinsi Jawa Barat. (Foto: Mul/JabarNews).

JABARNEWS | CIANJUR – Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) melalui Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang Provinsi Jawa Barat mendapat kucuran anggaran empat di titik lokasi ruas jalan di tiga kecamatan di Kabupaten Cianjur yang mencapai puluhan miliar.

Baca Juga:  Petani Padi di Cianjur Diminta Lakukan Penanaman Lebih Cepat, Ini Tujuannya

“Empat titik lokasi tersebut kucuran 2022 kang. Begitu,” kata salah seorang mahasiswa kader GMNI Cianjur, Agus Rama Tunggaraga, Minggu (30/10/2022).

Jadi, masih ujarnya, awalnya kalau merujuk kepada peraturan presiden. Seharusnya ada pengerjaan fisik itu di tahun 2021. “Namun adanya Covid-19 jadi ada refokusing menurut Gubernur Jabar (Jabar) kepada urusan hal itu.

Baca Juga:  Heboh! Viral Video Pocong Gentayangan di Haurwangi Cianjur

“Waktu Februari itu saya sama temen-temen mengejar ke peraturan presiden (Perpres),” terang Rama.

Lebih Lanjut, Rama menyikapi, pada kenyataannya paket yang jadi itu menjadi 2 paket. “Nah! Artinya, gak jadi 4 paket kayak postingan Gubernur Jawa Barat,” ucap seorang mahasiswa kader dari GMNI Cianjur.

Baca Juga:  Dua Residivis Dihadiahi Timah Panas Saat Rampok Rumah di Bojongsoang Bandung