Daerah

Bey Machmudin: Pembangunan Infrastruktur Bentuk Kehadiran Pemerintah untuk Masyarakat

×

Bey Machmudin: Pembangunan Infrastruktur Bentuk Kehadiran Pemerintah untuk Masyarakat

Sebarkan artikel ini
Bey Machmudin
Penjabat Gubernur (Pj) Jawa Barat Bey Machmudin bersama Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono meninjau lokasi pembangunan Bendungan Cibeet dan penanganan Inpres Jalan Daerah di Kabupaten Bogor, Minggu (17/9/2023).(Foto: Biro Adpim Jabar).

JABARNEWS | BOGOR – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin mengatakan bahwa pembangunan sejumlah infrastruktur tersebut merupakan salah satu bentuk kehadiran pemerintah di tengah masyarakat.

Hal tersebut dikatakannya saat bersama Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono meninjau lokasi pembangunan Bendungan Cibeet dan penanganan Inpres Jalan Daerah  di Kabupaten Bogor, Minggu (17/9/2023).

Baca Juga:  Beriman Trendi Yakin Bakal Menang Pilkada Sergai, Raih Suara 60 Persen

“Tahun 2021 ada banjir dan ini salah satu pengendaliannya, negara hadir segera membangun Bendungan Cibeet dan Cijuray,” kata Bey.

Lebih lanjut, Bey menyatakan bahwa pembebasan lahan yang dilakukan dalam pembangunan bendungan dilakukan secara bertahap.

Baca Juga:  DPRD Jabar Terima Banyak Keluhan Soal Infrastruktur dan Kesejahteraan Masyarakat di Tasikmalaya

Selain itu, mengenai perbaikan Inpres Jalan Daerah (IJD) di Kabupaten Bogor, Bey menilai hal tersebut sebagai bentuk perhatian pemerintah kepada aksesibilitas masyarakat di daerah.

Baca Juga:  Bey Machmudin Minta Pemkab Bandung Gunakan Dana BTT untuk Tangani Dampak Bencana Gempa Bumi
Pages ( 1 of 2 ): 1 2