Ditanya Soal Pilpres 2024, Jawaban Ridwan Kamil Bikin Geleng-geleng Kepala

Karikatur Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. (Foto: Dodi/JabarNews).

“Kalau hasil survei menunjukkan bahwa hasil saya bagus ya alhamdulillah saya ucapkan. Serta bagi unsur masyarakat yang memberikan dukungan saya apresiasi serta mengucapkan banyak terima kasih,” ujarnya.

Baca Juga:  Lokasi SIM Keliling Kota Bandung Hari Ini 24 Maret 2022

Pilpres 2024 memang masih lama. Tetapi, untuk para politikus atau memang partai-partai di 2022 adalah dimulainya sosialisasi dan turun ke warga-warga.

Baca Juga:  The Rising Kids 2023 di Bandung Diikuti 10.000 Anak Tingkat SD

Saat ini, sudah banyak beredar nama-nama yang siap meramaikan bursa presiden 2024, dari kalangan gubernur, anggota DPR, TNI, hingga menteri, seperti Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, Ridwan Kamil, Muhaimin Iskandar, Puan Maharani, Agus Harimurti Yudhoyono, Airlangga Hartarto, Dedi Mulyadi, hingga Andhika Perkasa. (Yan)

Baca Juga:  Setiawan Wangsaatmaja Minta Tim Pembina Samsat Jabar Gali Potensi Pendapatan Daerah