Jalan Penghubung Antar Kabupaten Rusak Parah, Warga Serdang Bedagai Minta Perhatian Jokowi

Jalan Rusak di Serdang Bedagai

Jalan Provinsi di Serdang Bedagai rusak parah. (Ahmad/JabarNews).

“Tolong kami warga yang tinggal di pelosok diperhatikan pak Jokowi, kami butuh jangan beraspal sehingga bisa mengangkut hasil pertanian tidak terganggu,” papar boru Sinaga.

Terpisah, pak Adi mengatakan, rusaknya jalan provinsi sepanjang belasan kilometer meliputi Desa Sei Sarimah, Desa Pematang Terang, Desa Sei Gelam Sarimah dan Desa Kayu Besar.

Baca Juga:  Tak Kuat Menahan Ejekan, Fauzi Kabur Dari Rumah

“Ada dua Kecamatan yang terdampak rusaknya jalan tersebut, yakni Kecamagan Tanjung Beringin dan Kecamatan Bandar Khalifah,” terangnya.

Dijelaskannya, jalan tersebut merupakan jalan provinsi penghubung Kabupaten Serdang Bedagai dan Batu Bara. Rusaknya jalan sudah berlangsung lebih 3 tahun. Namun upaya perbaikan belum terlihat ada dilakukan dinas perkait.

Baca Juga:  Jambore di Serdang Bedagai, Darma Wijaya Sebut Bentuk Karakter Generasi Muda dalam Bela Bangsa

“Kami minta pak Jokowi turun melihat langsung agar tau kondisi jalan di Serdang Bedagai yang rusak parah,” bilangnya. (Mad)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News