Daerah

Kasus Perudungan di Tasikmalaya Naik ke Penyidikan, Polda Jabar Dalami Perekam dan Penguplod Video

×

Kasus Perudungan di Tasikmalaya Naik ke Penyidikan, Polda Jabar Dalami Perekam dan Penguplod Video

Sebarkan artikel ini
Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo.
Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo.

Penanganan terhadap tiga terduga pelaku itu juga akan disesuaikan dengan sistem peradilan anak, yang tertuang dalam UU Nomor 11 tahun 2012.

“Terkait dengan perlakuan kepada terduga, dan mereka pun masih anak-anak, maka kita akan gunakan sistem peradilan anak, sesuai dengan UU Nomor 11 Tahun 2012 sehingga nanti proses dan mekanismenya akan ada perlakukan tertentu,” tuturnya.

Baca Juga:  Dua Pemilik Shabu Diringkus

Untuk penanganan kasus ini, polisi akan berkoordinasi terus dengan Komisi Perlindungan Anak Indonesia Daerah (KPAID) Tasikmalaya hingga Balai Pemasyarakatan (Bapas).

Baca Juga:  Penyerapan Tenaga Kerja di Jabar Naik Signifikan, Capai 132.128 Pekerja

“Ketiga anak ini sekarang ditangani oleh KPAID dan Bapas sehingga nanti mekanismenya semua akan dilakukan koordinasi di antara stakeholder yang ada, jadi memang masih ada di sana,” ungkapnya.

Baca Juga:  Pelaku Spesialis Pencurian Toko di Asahan Ditangkap

Sejauh ini, ungkap Ibrahim, belum ada keterlibatan orang dewasa dalam kasus yang jadi sorotan publik ini. “Sementara belum terkait dengan itu (pelaku dewasa),” bebernya.

Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan