Kiai Affandi Musyafa di Banyuwangi Diserang, Ansor Langsung Pasang Badan

PAC Ansor Kecamatan Pesanggaran menjaga Pesantren Miftahul Hidayah, di Dusun Tembakur, Desa Sumbermulyo, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, tempat penyerangan seorang kiai, Jumat (18/2/2022). (Foto: Dok. PAC Ansor Pesanggaran).

Dia membagikan pengalaman pahitnya itu dalam sebuah rekaman video yang beredar melalui aplikasi WhatsApp.

“Saya sedang ada musibah, sekitar jam 2 (dini hari) itu saya ditusuk orang yang justru saya tolong, yang saya urusi,” kata Kiai Affandi dalam video, menggunakan Bahasa Jawa, Jumat (18/2/2022).

Baca Juga:  Bambang Tirtoyuliono Tegaskan Netralitas ASN di Kota Bandung Adalah Keharusan!

Kiai Affandi telah memberi tumpangan tempat tinggal dan makan selama 15 hari terakhir, kepada D (34) tersangka penusukan. (Red)