Kominfo Gelar Forum Diskusi Literasi Demokrasi ‘Kolaborasi Anak Muda Untuk Kesejahteraan Papua’

Dirjen IKP Kemenkominfo, Usman Kansong saat sambutan dalam forum diskusi literasi demokrasi 'Kolaborasi Anak Muda untuk Kesejahteraan Papua' di Bandung, Jawa Barat (Foto: Ist)
Dirjen IKP Kemenkominfo, Usman Kansong saat sambutan dalam forum diskusi literasi demokrasi ‘Kolaborasi Anak Muda untuk Kesejahteraan Papua’ di Bandung, Jawa Barat (Foto: Ist)

“Harus ada kolaborasi. Dan terpenting adalah adanya komunikasi yang baik. Kemudian pemerintah juga harus hadir memberikan support, memfasilitasi dan lain – lain,” jelas Dadang.

Kolaborasi sangat penting di semua bidang karena dapat meningkatkan produktivitas, mengidentifikasi bagian mana yang memerlukan bantuan dari orang-orang dengan keahlian berbeda. Kolaborasi juga mengajarkan kita akan perbedaan dalam diri masing-masing individu dan menyadarkan bahwa manusia adalah makhluk yang unik sehingga dengan kolaborasi bisa tercipta kreatifitas yang luar biasa.

Baca Juga:  Polisi Tangkap Dua Pelaku Pencurian di Pematangsiantar

Terkait dengan keterlibatan anak muda dalam demokrasi, Dadang menyampaikan bahwa ada perbedaan akses di masa anak muda sekarang lebih berpeluang untuk menjadi aktivis dalam konteks politik dan demokrasi.

Baca Juga:  Tak Main-main! Kominfo Blokir 15 Situs Judi Berkedok Game Online

“Sebagian besar yang mendinamisasikan politik demokrasi itu anak muda. Tinggal bagaimana mereka tidak hanya sebagai partisipan tetapi juga mempunyai peluang untuk menjadi pemimpin. Anak muda harus lebih berani lagi.” (Adv)

Baca Juga:  Siaran Analog Dihentikan, Kota Bandung Terima Bantuan 49.547 Unit Set Top Box (STB)