Pencopet di Pasar Singaparna Tasikmalaya Bikil Salfok, Dandanannya Mentereng

Pencopet
Ilustrasi pencopet. (Foto: Shutterstock).

“Ini aksi kedua, yang pertama nyopet katanya uang Rp 80.000. Dan yang sekarang Rp 100.000,” tambahnya.

Saat ditanya alasan melakukan pencopetan, dia menyebutkan karena terlilit utang.

Baca Juga:  Rekonstruksi Pembunuhan Siswi SMP di Tasikmalaya Bikin Menohok, Pelaku Santai dan Tersenyum

“Tapi kurang bisa dipercaya pak, karena penampilanya terlihat orang berada. Pakai perhiasan, hpnya bagus bahkan ke sininya juga naik maxim,” ucapnya.

Baca Juga:  Agar Bisa Mencegah Flu Saat Musim Hujan, Lakukan Kebiasaan Sehat Ini

Kasus copet tersebut tidak berlanjut sampai ke pihak kepolisian. Setelah dibuat pernyataan kemudian dibebaskan.

“Karena ibu-ibu yang menjadi korbanya juga tidak ada, makanya kita selesaikan saja di pos satpam,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Ini Alasan Polisi Bongkar Makam Anak Berkebutuhan Khusus di Desa Sukaasih Tasikmalaya, Ternyata...