Daerah

Sekda Jabar Dorong Pendidikan Inklusif dan Berkarakter untuk Indonesia Emas 2045

×

Sekda Jabar Dorong Pendidikan Inklusif dan Berkarakter untuk Indonesia Emas 2045

Sebarkan artikel ini
Sekda Jabar
Sekda Jabar Herman Suryatman saat menjadi narasumber The 45th IPB Strategic Talks dengan tema 'Pendidikan Karakter Berbasis Kesadaran Sistem dalam Setiap Jenjang Pendidikan' di IPB International Convention Center Botani Square Mall, Kota Bogor, Kamis (13/9/2024). (Foto: Istimewa).
Sekda Jabar
Sekda Jabar Herman Suryatman saat menjadi narasumber The 45th IPB Strategic Talks dengan tema ‘Pendidikan Karakter Berbasis Kesadaran Sistem dalam Setiap Jenjang Pendidikan’ di IPB International Convention Center Botani Square Mall, Kota Bogor, Kamis (13/9/2024). (Foto: Istimewa).

Hingga saat ini, sebanyak 48.690 guru baik di tingkat SMA, SMK, SLB se – Jawa Barat tengah mengikuti Pelatihan Guru Penggerak Provinsi Jawa Barat dengan fasilitasi dari Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Badan Kepegawaian Daerah, dan Dinas Pendidikan Jabar.

Baca Juga:  Setiawan Wangsaatmaja: Lingkungan Pengaruhi Derajat Kesehatan Masyarakat di Jabar

Pelatihan Guru Penggerak diselenggarakan melalui aplikasi Sistapraja, sarana pengembangan kompetensi berbasis teknologi yang bersifat kursus terbuka (open course).

Herman Suryatman juga berharap pemda kabupaten dan kota juga menghadirkan guru penggerak di jenjang pendidikan SD dan SMP.

Baca Juga:  Herman Suryatman Sebut Jumlah Pengangguran di Jawa Barat Tembus 1,7 Juta Orang

“Kita akan desain sedemikian rupa untuk memberikan treatment agar menjadi guru penggerak, guru yang bergerak dan menggerakkan, dalam perspektif Jawa Barat,” kata Herman.

Baca Juga:  Pria Ini Sukses Sulap Keripik Tempe Tembus Ekspor Empat Negara

“Dengan kolaborasi provinsi, kabupaten, kota, anak-anak akan mendapatkan pengajaran terbaik untuk Jabar Caang, Indonesia Maju,” pungkasnya. (Red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 3 of 3 ): 12 3