Daerah

Soal Varian Omicron, Ridwan Kamil: Ibaratnya oleh Takdir Tuhan…

×

Soal Varian Omicron, Ridwan Kamil: Ibaratnya oleh Takdir Tuhan…

Sebarkan artikel ini
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. (Humas Jabar)

JABARNEWS | BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengimbau warga agar tidak khawatir dengan virus corona varian Omicron.

Namun, Ridwan Kamil meminta agar warga tetap menerapkan protokol kesehatan untuk mencegah penularan COVID-19 dari varian Omicron.

Baca Juga:  Ramalan Cuaca Kabupaten Purwakarta, Senin 20 Juni 2022

“Warga tidak usah khawatir, silakan melakukan kegiatan, Omicron memang menunggu kita lengah,” kata Ridwan Kamil, di Kota Bandung, Selasa 28 Desember 2021.

Baca Juga:  Dedi Mulyadi Sepakat Bentuk Forum Rektor untuk Jawab Tantangan Pembangunan

“Makanya, tempat-tempat yang viral seperti tempat pariwisata sedang kita jaga ketat. Misalnya, Pantai Pangandaran, Lembang, Puncak dan tempat lain yang sering jadi viral karena kerumunan,” katanya.

Baca Juga:  Ngeri! Ridwan Kamil Ngaku 3.500 Warga Miskin Berkurang per Minggu di Jabar

Dia mengatakan selama ini semua upaya penanganan sudah disiapkan oleh pemerintah untuk mencegah penularan varian baru COVID-19 itu.

Pages ( 1 of 3 ): 1 23

Tinggalkan Balasan