Daerah

Terjerat Kasus Narkoba, Selebgram Cantik Asal Jakarta Ditangkap di Bali

×

Terjerat Kasus Narkoba, Selebgram Cantik Asal Jakarta Ditangkap di Bali

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi - Narkoba jenis sabu. (Shutterstock)

JABARNEWS | DENPASAR – Selebgram cantik asal Jakarta bernama Zainnatu Sundus (30) ditangkap polisi karena kasus narkoba, dan diketahui sering menggunakan sabu. 

Sang selebgram yang ditangkap bersama teman prianya bernama Rio Emilio (31) ketika berada di Bali dalam rangka liburan.

Baca Juga:  Polisi Selidiki Pungli Truk Tambang di Parungpanjang Bogor

“Dia mengaku menggunakan kalau pas lagi kepingin. Pengakuannya sudah lama memakai sabu,” terang Kanit 1 Satresnarkoba Polresta Denpasar AKP Sutriono, Senin (31/1/2022), di Mapolresta Denpasar, dikutip dari Media Indonesia.

Baca Juga:  Jual Sabu 2 Kg ke Polisi, 4 Orang Jaringan Narkoba Asal Asahan Ditangkap

Penangkapan bermula ketika polisi menerima laporan dari masyarakat bahwa akan ada transaksi narkoba di seputaran Jalan Raya Kuta, Badung. 

Sepekan kemudian, polisi melihat pelaku bersama Rio Emilio mengambil sesuatu di Jalan Muding Sari, Gang Muding Asri, Kuta Utara, Badung, Selasa (4/1/2022), sekitar pukul 23.00 WITA.

Baca Juga:  Dua Pengedar Narkoba di Purwakarta Ditangkap, Polisi Sita Barang Bukti 200 Gram Sabu
Pages ( 1 of 3 ): 1 23

Tinggalkan Balasan