Usai Sirkuit Mandalika Dijajal Jokowi, Fadli Zon Nyinyir Begini

JABARNEWS | BANDUNG – Presiden Joko Widodo (Jokowi) belum lama ini menjajal Sirkuit Mandalika dengan menumpangi sepeda motor layaknya seorang pembalap, di Lombok NTB, 12 November 2021.

Tidak hanya Jokowi, sejumlah menteri dan pejabat juga tampak menumpangi sepeda motor balap masing-masing dengan antusias.

Sementara Menteri BUMN Erick Thohir tampak memegang bendera start, ikut memeriahkan peresmian Sirkuit Mandalika tersebut.

Baca Juga:  Perbatasan Ramai, Kafe Pun Mulai Menjamur

Baca Juga: Agar Kamar Tidur Kedap Suara, Lakukan Cara Ini

Baca Juga: Bekas Lahan Plaza Nusantara Akan Dijadikan Tempat Wisata, Kata Dirut PT Jaswita

Pasca acara tersebut, politikus Partai Gerindra menuliskan nyinyirannya melalui akun media sosial, Dalam sindirannya Fadli Zon menyebut-nyebut kondisi Sintang Kalimantan Barat yang saat ini tengah mengharapkan perhatian pemerintah atas musibah banjir yang belum surut cukup lama.

Baca Juga:  Candi Borobudur Ternyata Dibangun Di Tengah Danau

Baca Juga: Ini Dia Hal yang Mesti Diperhatikan Ketika Pindah Ke Apartemen

Baca Juga: Begini Cara Mengobati Kucing Diare di Rumah Tanpa ke Dokter

“Luar biasa pak..Selamat peresmian Sirkuit Mandalika..” tulis Fadli Zon dalam akun Twitter @fadlizon, 13 November 2021.

“…Tinggal kapan ke Sintang, sudah 3 minggu banjir belum surut.” nyinyir Fadli Zon.

Baca Juga:  Ini Jadwal Operasi Pasar Murah Di Kabupaten Bandung

Diketahui hingga saat ini banjir di Sintang Kalimantan Barat telah berlangsung dua minggu lebih, dengan merendam ribuan pemukiman.

Baca Juga: Ma’ruf Amin Mendapat Kritik dari Banyak Mahasiswa, Begini Tanggapan Mardani Ali

Baca Juga: Begini Cara Menghilankan Rasa Bersalah Ketika Resah

Saat ini pihak Pemkab Sintang pun memperpanjang masa tanggap darurat banjir hingga 16 November 2021 mendatang.(Dod)