Daerah

Wakil Menteri Desa Uji Adrenalin Taklukkan Sungai Bah Bolon di Serdang Bedagai

×

Wakil Menteri Desa Uji Adrenalin Taklukkan Sungai Bah Bolon di Serdang Bedagai

Sebarkan artikel ini
Sungai Bah Bolon
Wakil Menteri PDTT, Budi Arie Setiadi arung jeram di sungai Bah Bolon. (Foto: Istimewa).
Sungai Bah Bolon
Wakil Menteri PDTT, Budi Arie Setiadi arung jeram di sungai Bah Bolon. (Foto: Istimewa).

“Contohnya saja dengan membangun website khusus yang dikelola dengan maksimal,” ungkapnya.

Terpisah, Wakil Bupati Serdang Bedagai, Adlin Tambunan mengatakan, Desa Buluh Duri sebagai salah satu kawasan wisata paling populer. Keistimewaan Desa Buluh Duri bahkan telah mendapat pengakuan prestasi tingkat nasional.

Baca Juga:  Golkar Jabar Tak Tahu Apa-apa Soal Pengunduran Diri Dedi Mulyadi

“Pada ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia 2022, Buluh Duri berhasil menjadi Desa Wisata Terfavorit se-Indonesia,” bilangnya. (Mad)

Pages ( 2 of 2 ): 1 2