Nasional

Fahri Hamzah Angkat Bicara Soal Revolusi Akhlak Ala Habib Rizieq: Jangan Diartikan Sebagai Partisan!

×

Fahri Hamzah Angkat Bicara Soal Revolusi Akhlak Ala Habib Rizieq: Jangan Diartikan Sebagai Partisan!

Sebarkan artikel ini
Karikatur Fahri Hamzah. (Foto: Dodi/Jabarnews)

JABARNEWS | BANDUNG – Wakil Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Fahri Hamzah angkat bicara terkait revolusi akhlak digaungkan mantan Eks Pimpinan Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizeq Shihab.

Adapun revolusi akhlak yang dimaksud Rizieq adalah melawan semua kezaliman yang menurutnya sedang terjadi di Tanah Air, seperti korupsi dan pembohongan publik.

Baca Juga:  Kematian Siti Belum Terungkap, Polisi Periksa 8 Saksi

Fahri mengatakan bahwa revolusi akhlak tidak diartikan sebagai partisan. Namun harus diartikan sebagai kepentingan bersama.

Menurut Fahri, revolusi akhlak yang digaungkan Habib Rizieq adalah masalah bersama.

Baca Juga:  Mantan Calon Bupati Majalengka Nyaleg

“Misalnya dari mulut beliau (HRS) Revolusi Akhlak ya, jangan diartikan sebagai partisan gitu loh, Jadi tolong artikan itu sebagai kepentingan bersama, supaya semua orang bisa menangkap itu. Karena masalah ini adalah masalah bersama, itulah yang saya kira perlu interpretasi,” kata Fahri dalam diskusi bertajuk ‘Pembebasan HRS dan Masa Depan Keadilan Indonesia’ secara virtual, Jumat (22/7/2022).

Baca Juga:  Fahri Hamzah Ngaku Sedih Lihat Video Ngamuk Ustadz Yusuf Mansur di Media Sosial
Pages ( 1 of 4 ): 1 234

Tinggalkan Balasan