Daerah

Ngeri! Sapi Kurban di Garut Ngamuk dan Injak-injak Warga

×

Ngeri! Sapi Kurban di Garut Ngamuk dan Injak-injak Warga

Sebarkan artikel ini
Sapi Ngamuk
Ilustrasi sapi ngamuk. (Foto: Detik.com)

JABARNEWS | GARUT – Beredar sebuah video yang memperlihatkan seekor sapi kurban ngamuk. Dalam video yang viral di media sosial itu, sapi mengamuk bahkan sampai menginjak-nginjak warga.

Baca Juga:  Mantan Kades di Purwakarta Tersandung Kasus Korupsi, BLT Dipotong hingga Ratusan Juta

Video viral itu diketahui terjadi di wilayah Panawuan, Kelurahan Sukajaya, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut.

Berdasarkan informasi, insiden sapi ngamuk tersebut terjadi pada Rabu (28/6/2023), ketika warga akan membawa sapi tersebut ke lokasi untuk penyembelihan hari ini.

Baca Juga:  Longsor Terjang Tiga Kampung di Palabuhanratu Sukabumi, Dampaknya Tutupi Akses Jalan

Dari rekaman video 47 detik yang beredar, warga tampak histeris ketika sapi itu mengamuk untuk kabur.

Salah seorang tokoh masyarakat setempat bernama Aceng mengatakan bahwa saat warga membawa sapi tersebut tiba-tiba mengamuk. Bahkan, yang menuntun sapi pun seperti ketakutan.

Baca Juga:  Warga Sukabumi Diminta Tak Main Hakim Sendiri Soal Video Viral Remaja Injak Alquran
Pages ( 1 of 2 ): 1 2