Daerah

Hanya Tinggal Kenangan, Keindahan Pantai Kelang Serdang Bedagai Hancur karena Abrasi

×

Hanya Tinggal Kenangan, Keindahan Pantai Kelang Serdang Bedagai Hancur karena Abrasi

Sebarkan artikel ini
Pantai Kelang
Ilustrasi pantai selatan. (Foto: Dok. JabarNews).

JABARNEWS | SERDANG BEDAGAI – Puluhan warga di lokasi wisata pantai Kelang yang terletak di Dusun 2, Desa Naga Lawan, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai dihantui dengan abrasi.

Baca Juga:  Pecah Ban, Minibus Tabrak Pembatas Jalan di Tol Serdang Bedagai

Pantauan di lapangan, keindahan pantai Kelang mulai sirna. Tidak terlihat lagi puluhan pohon cemara yang berada di kawasan pantai dan pedagang di sekitar bibir pantai.

Kini bibir pantai Kelang dihiasi barang pohon cemara yang tumbang dan membusuk serta batu bekas pondok yang hancur akibat abrasi.

Baca Juga:  Ini Kata Bey Machmudin Usai Ema Sumarna Jadi Tersangka KPK

Ros, seorang pedagang di pantai Kelang mengatakan, abrasi yang terjadi menyebabkan kerusakan pondok-pondok dan pohon-pohon yang ada di sekitar pantai Kelang.

Baca Juga:  Gara-gara Ini, Polisi Terpaksa Tahan Dua Pelajar SMP di Sukabumi

“Dalam kurun waktu 5 tahun ini, diperkirakan lebih 15 meter daratan terkikis abrasi,” ucapnya, Minggu (9/7/2023).

Pages ( 1 of 2 ): 1 2