DaerahNasional

DPR RI Ingin Layanan Perpustakaan Sekolah Optimal, Ini Alasannya

×

DPR RI Ingin Layanan Perpustakaan Sekolah Optimal, Ini Alasannya

Sebarkan artikel ini
DPR RI
Anggota Komisi X DPR RI Ferdiansyah. (Foto: Dok. DPR RI).

JABARNEWS | GARUT – Anggota Komisi X DPR RI Ferdiansyah mengatakan bahwa layanan perpustakaan di sekolah harus berfungsi optimal karena keberadaannya memiliki peran penting sebagai sumber ilmu agar anak didik.

Baca Juga:  Helmi Budiman Resmi Buka RSU Malangbong Garut, Ini Pesannya

Ferdiansyah menekankan jangan sampai perpustakaan sekolah tidak terawat maupun tidak ada yang berkunjung.

“Setiap sekolah harus ada pengelola perpustakaan, pengelola perpustakaan itu harus ada karena itu sangat pengaruh pada siswa,” kata Ferdiansyah di Cipanas, Kabupaten Garut, Sabtu (19/11/2023).

Baca Juga:  DPR – Pemerintah Ada Titik Temu Soal Biaya Haji 2023, Ini Besarannya

Dia menjelaskan, perpustakaan di lingkungan sekolah yang bisa menarik dan mudah aksesnya bagi siswa. “Perpustakaan itu sebagai sumber informasi, harus mudah aksesnya,” jelasnya.

Baca Juga:  Sebelum Mudik, Uu Ruzhanul Ulum Ingatkan Masyarakat Jangan Lupa Lakukan Ini

Ferdiansyah berharap, perpustakaan di sekolah menjadi bagian menunjang kegiatan belajar mengajar yang menyenangkan bagi siswa, sehingga nanti peserta didik memiliki wawasan yang luas.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2